#BeraniGapaiMimpi bersama Bisnis Digital FBE UII


Selamat datang di Program Studi Bisnis Digital Program Sarjana Terapan Fakultas Bisnis dan Ekonomika UII. Mari bergabung dengan Universitas Islam Indonesia dan temukan kesempatan untuk meningkatkan pengetahuan dan potensi terbaikmu di bidang bisnis dan ekonomi untuk memberikan dampak kemajuan bagi masa depan. Temukan program studi pilihanmu.

Apa Kata Mereka?

“Saya percaya bahwa kuliah di mana pun asal kita mau berusaha dan terus mengembangkan diri, maka bisa menjadi bekal yg baik kedepannya. Apalagi kuliah di program vokasi UII. Dosennya masih muda namun juga terampil. Materi dan praktik diberikan seimbang. Dosen juga melirik serta memberikan jalan anak didiknya untuk terus berkembang. Misal, menggandeng menjadi asisten penelitian, membukakan relasi untuk magang, mengajak lomba, mendorong mahasiswa untuk mengikuti sertifikasi. Ilmu dan praktik yang saya dapatkan ketika di bangku kuliah, sangat berguna di dunia kerja.”

Manajemen, 2016

Berita Pilihan


Tetap terhubung dengan berita dan informasi terbaru tentang berbagai aktivitas di Program Studi Sarjana Terapan Fakultas Bisnis dan Ekonomika UII

Bisnis Digital UII Menerima Kunjungan dari Politenik Negeri Bali

Prodi Bisnis Digital UII Menerima Kunjungan dari Politenik Negeri…

Mahasiswa Prodi Bisnis Digital Mengikuti Ujian CEPT

Mahasiswa Prodi Bisnis Digital Program Sarjana Terapan Fakultas…

Mahasiswa Bisnis Digital UII Terpilih Menjadi Duta Inspirasi Indonesia

Mahasiswa Bisnis Digital UII Terpilih Menjadi Duta Inspirasi…

Mahasiswa Bisnis Digital UII Menjuarai Business Case Competition Tingkat Nasional

Mahasiswa Bisnis Digital UII Menjuarai Business Case Competition…

Sosialisasi Akademik bagi Mahasiswa Tingkat Akhir Prodi Bisnis Digital

Pada Jumat, 16 Februari 2024, Program Studi Bisnis Digital menyelenggarakan…

Mahasiswa Bisnis Digital meraih Juara 3 Liga Futsal Mahasiswa

Mahasiswa Prodi Bisnis Digital meraih Juara 3 Liga Futsal Mahasiswa Tiga…

Presentasi Hasil dan Wisuda Magang Mahasiswa oleh R412

Pada hari Senin, 15 Januari 2024 dilaksanakan presentasi hasil…

Pelepasan Magang Mahasiswa oleh (YEWI)

Pelepasan Magang Mahasiswa oleh Yayasan Edukasi Wakaf Indonesia…

Mahasiswa Prodi Bisnis Digital Raih Prestasi di ICSE 2023

YOGYAKARTA - Empat mahasiswa Program Studi Bisnis Digital Fakultas…

INFORMASI  AKADEMIK

INFORMASI  KAMPUS

Tetap terhubung dengan Bisnis Digital FBE UII

Ikuti kami di media sosial